Peluang Trading Fundamental USD Selasa 29 September 2015 - Lab Forex

Analisa Fundamental, Tehnikal. All About Forex

Breaking

Selasa, 29 September 2015

Peluang Trading Fundamental USD Selasa 29 September 2015

Jam 21.00 Waktu Indonesia Jakarta GMT+7

CB Consumer Confidence ( Berdampak Tinggi Pada USD )


Indeks kepercayaan konsumen ini dirilis oleh The Conference Board Inc. (CB) berdasarkan survey pada 5,000 rumah tangga sebagai responden yang mewakili konsumen secara umum. Hasil survey ini menunjukkan tingkat kepercayaan terhadap kondisi perekonomian AS saat ini (present situation) dan waktu yang akan datang (expectations), terutama terhadap kondisi bisnis dan ketersediaan lapangan pekerjaan. Indeks ini mencerminkan kepercayaan finansial dan merupakan indikator awal bagi pengeluaran konsumen yang mengambil porsi hampir 70% dari aktivitas perekonomian AS.

Hasil rilis sebelumnya naik ke level 101.5 dan untuk rilis malam ini diprediksi turun ke level 96.2.

Jika hasil rilis lebih besar dari prediksi dan dari data sebelumnya maka USD akan Menguat. Silahkan:
BUY USDJPY Perkiraan pergerakan harga 10 sampai 30 poin

Jika hasil rilis lebih rendah dari prediksi dan dari data sebelumnya maka USD akan Melemah.Silahkan :
SELL USDJPY Perkiraan pergerakan harga 10 sampai 30 poin.

Anda juga bisa membuka posisi di pair lain.

Dapatkan Indikator Pattern Graphix di website kita www.Ditoforex.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar