Jam 19.30 Waktu Indonesia Jakarta GMT+7
1.Core Durable Goods Orders ( Berdampak Tinggi pada USD)
2. Durable Goods Orders
Kedua data ini dirilis bersamaan dan berkaitan hanya berbeda di unit yang dirilis saja.
Data ini menjelaskan tentang tingkat pesanan konsumen terhadap barang barang tahan lama semisal TV, Mobil, Komputer, sampai pesawat terbang. data ini dibagi dua yaitu core durable goods orders ( tidak menghitung yang termasuk pesanan dalam kategori alat transportasi semisal BUS dan lain lain ), dan satu jenis lagi yaitu Durable Good Orders ( menghitung semua termasuk alat tranportasi)
Semakin tingginya order terhadap DGO ini menunjukkan tingkat kepercayaan pasar juga.
Karena kedua data ini dirilis bersamaan dan memang berkaitan, efeknya tentunya sama, tinggi pada USD,
Jika hasil rilis kedua data ini lebih tinggi dari prediksi masing2 data maka USD akan MENGUAT
BUY USDJPY
SELL EURUSD,AUDUSD
Perkiraan pergerakan harga 10 sampai 35 poin.
Jika hasil rilis kedua data ini lebih rendah dari prediksi masing2 data maka USD akan MELEMAH.
SELL USDJPY
BUY EURUSD,AUDUSD.
Perkiraan pergerakan harga 10 sampai 35 poin.
Jam 21.00 Waktu Indonesia Jakarta GMT+7
Pidato anggota FOMC William Dudley di New York ( Berdampak tinggi pada usd)
Anggota FOMC yang juga presiden Federal Reserve Bank of New York William Dudley dijadwalkan mengadakan konperensi pers mengenai perekonomian regional di New York.Hasil pidato kita belum tahu dan efekya juga belum tahu, diharapkan hati hati trading di 21.00. Atau labih baik tidak trading di jam ini sampai tahu hasil pidato dan efek dari pidato
Tidak ada komentar:
Posting Komentar